Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Asteroid Yang Akan Menghantam Bumi 9 September 2019 | Akankah Bencana Besar Di Era Dinosaurus Terulang Kembali


Salah satu badan antariksa dunia yang berada eropa, European Space Agency (ESA), mengatakan bahwa salah satu Asteroid 2006 QV89 akan melintasi bumi dan kemungkinan juga bisa menghantam bumi pada 9 September 2019.

Berdasarkan informasi yang didapat asteroid 2006 QV89 ukuran asteroid 2006 QV89 berdiameter sekitar 30 meter. Asteroid ini ditemukan pada tanggal 29 Agustus 2006 oleh badan antariksa eropa, European Space Agency (ESA).

Posisi saat ditemukan sekitar 0,03 AU (4.500.00 km; 2.800.000 mi) dari bumi. Pada saat ditemukan asteroid ini belum diperkirakan akan mendekati bumi.

Sungguh tidak bisa dibayangkan jika asteroid asteroid yang akan menabrak bumi 9 september 2019 benar-benar terjadi.

Sebagai perbandingan saja, pada tahun 2013 sebuah meteor yang ukuran hanya setengah Asteroid QV89 meledak di udara Chelyabinks, Rusia. Itu belum sampai menghantan bumi hanya meledak di udara.

Sudah bisa melukai 1.100 orang di tempat tersebut. Diperkirakan diameter meteor itu hanya 12 s/d 20 meter.

Tidak bisa dibayangkan jika asteroid yg akan menabrak bumi 9 september 2019 sampai terjadi. Pastilah akan menyebabkan kehancuran pada bumi yang sangat luar biasa.


Mungkin diperkirakan kehancuran zaman dinosaurus akan juga terjadi di zaman sekarang. Ditambah umat manusia yang menempati bumi ini sudah cukup banyak.

Tapi ini tidak perlu dikhawatirkan, seperti dikutip dari BGR (2/9/2019), asteroid tabrak bumi 9 september 2019 ini tidak akan terjadi untuk satu abad kedepan.

Tapi kabar tentang asteroid menabrak bumi 9 september 2019 (asteroid QV89) ini sudah cukup untuk membuat khawatir manusia yang menempati bumi ini. Apalagi dampak yang belum diketahui jika asteroid ini hanya melintasi bumi tidak sampai menghantam bumi.

Dengan hanya melintasi dekat dengan bumi saja , asteroid yang diperkirakan menabrak bumi 9 september 2019 pastilah ada pengaruh terhadap bumi. Paling tidak dengan kondisi alam dan cuaca bumi.

Dampak terbesar dengan kehadiran benda langit pada bumi di zaman moderen ini adalah ledakan asteroid (meteor) yang terjadi di Taiga Siberia Timur, Tunguska 1908.

Ledakan tersebut meratakan hutan seluas 770 mil, syukur tidak sampai memakan korban jiwa. Karena jatuhnya di hutan, bayangkan jika asteroid itu jatuh di atas kota yang berpenduduk.

Ledakan yang terjadi diatas langit Taiga Siberia Timur, Tunguska 1908. Diperkirakan sebesar 10-15 megaton TNT. Jika dibandingkan dengan ledakan bom atom Hiroshima, Jepang. Ledakannya 1.000 kali lipat.

Asteroid tersebut telah meledak di ketinggina 3 hingga 6 mil diangkasa. Karena adanya lapisan (ozon) yang melindungi bumi.

Semoga saja asteroid tanggal 9 september 2019 tidak sampai kebumi. Tapi sebagai manusia sudah sepantasnya kita mempersiapkan diri dan waspada. Perbanyak ibadah untuk siap kelak menghadap Tuhan Sang Pencipta.

Posting Komentar untuk "Asteroid Yang Akan Menghantam Bumi 9 September 2019 | Akankah Bencana Besar Di Era Dinosaurus Terulang Kembali"