Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cut Image Berbentuk Puzzle Persegi di Corel Draw

Cara Cut Image Berbentuk Puzzle di CorelDraw

Mau tahu cara cut image bisa seperti bentuk puzzle di coreldraw. Selama ini banyak tutorial cara cut image di youtube ataupun di web. Namun belum ketemu cara cut image bisa berbentuk puzzle.

Nah...kali ini saya akan berbagi cara cut image bisa berbentuk Puzzle seperti permainan anak-anak yang banyak di jual di toko permainan.

Cara Cut Image Berbentuk Puzzle di CorelDraw

Oke...setelah gambar kamu tempatkan di halaman kerja corel draw, pergi menu tab dan pilih Table dan Create New Table.


Dan tentukan jumlah kotak Number of Rows dan Number of Columns. Andaikan kita menentukan jumlah number keduanya adalah 5.

Geser atau drag kotak table sampai menutupi gambar (mobil). Kotak table harus berada di posisi atas dari gambar.


Kemudian kamu arahkan klik kotak table dan klik kanan, pilih Convert to Curves.



Tekan dan tahan tombol Shift di keyboard dan klik gambar dengan mouse. Dan pilih Trim di menu tab.

Kemudian klik kanan pada mouse, dan pilih Break Bitmap Part. Ini untuk melepas bagian antar gambar yang sudah di cut.




Hapus diagram table dan klik mobil dan geser satu persatu, bagian mobil sudah terpotong sesuai dengan lebar table.

Lebih jelasnya kamu bisa melihat video yang sudah saya siapkan dibawah ini, dan jangan lupa like and sucribe video saya,

Posting Komentar untuk "Cut Image Berbentuk Puzzle Persegi di Corel Draw"