Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Langkah Mudah Screenshot Layar Monitor Dengan Snipping Tool | Hanya Area Yang Diinginkan Saja

TEHNIK SCREENSHOT PADA LAYAR MONITOR
DENGAN SNIPPING TOOL


Banyak cara Men-Screenshot pada layar monitor PC. Salah satu dengan bantuan software pihak ketiga walaupun windows sendiri telah menyediakan program Screenshot pada programnya, yaitu Snipping Tool. Tapi ada kelemahan pada program Screnshot yang disediakan oleh Windows. Walaupun begitu ada juga kelebihan pada Snipping Tool.


Kelemahan itu sendiri terletak pada saat Men-Screenshot pada layar yang bergerak atau video yang sedang berjalan yang akan di ambil gambarnya. Video yang sedang berjalan tidak langsung bisa di Screenshoot. Jadi moment yang akan di Screenshoot akan lewat sebelum di Screenshoot. 

Walaupun bisa, kita tidak bisa langsung secara spontan men-screenshoot video yang sedang berjalan tersebut. Hanya bisa dengan men-Pause video yang sedang berjalan lalu di Screenshoot. Tapi ini bisa dilakukan dengan bantuan  Software pihak ketiga, yang bisa langsung secara spontan mengambil gambar pada video yang yang sedang berjalan. Jika  pada layar monitor yang tidak bergerak kelebihan dari Snipping Tool ini, kita dapat mengkoleksik gambar pada layar monitor yang hanya dipih saja. Seperti saat ingin mengkoleksik gambar di Embah Google.






Program Screenshot pada program Windows dapat digunakan dengan Snipping Tool.

Snipping Tool pada Windows dapat dicari dengan cara :
  1.     Klik Start
  2.     Ketik Snipping Tool di pencarian 




Dan cara penggunaan pada snipping Tool : 
Misalkan ingin Men-Scrennshot salah satu gambar di Google
  1.     Buka dulu gambar di Google yang ingin kita screenshoot
  2.     Lalu aktifkan Program Snipping Tool
  3.     Klik Rectangular Snip
  4.     Klik New
  5.     Pilih / Screenshot gambar yang diinginkan
  6.     Crop gambar yang diinginkan
  7.     Save di Folder yang diinginkan
Klik New

Pilih Rectangular Snip

Crop Gambar yang di pilih


Video Screenshot dengan Snipipng Tool layar komputer 


Posting Komentar untuk "Langkah Mudah Screenshot Layar Monitor Dengan Snipping Tool | Hanya Area Yang Diinginkan Saja "