Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Memperbesar Volume Video Dengan VSDC | Hasil Rekaman Suara Untuk Para Youtubers Yang Kendengaran Kurang Jelas


Hasil suara rekaman video setelah diputar terdengar kurang jelas, bisa diperbesar volumenya dengan menggunakan Editor Video VSDC.

Biasanya para youtubers atau yang ingin menjadi youtubers merekam tutor mereka di komputer atau laptop tapi hasil rekaman audio atau suara video kurang jelas atau besar.

Dengan menggunakan Editor Video VSDC suara atau audio video dapat diperbesar.


Download Aplikasi atau software VSDC dulu. Secara gratis maupun berbayar juga ada. Lalu install di laptop atau di komputer.


Klik Import Content (untuk video yang akan diperbesar volumenya).

Pilih video yang ingin diperbesar volumenya.


Klik Open


Klik Finish
Abaikan atau tidak usah distell apapun disini.


Lihat tanda panah, cukup naikkan angka untuk memperbesar volume video atau turunkan angka untuk memperkecil volume.

Untuk mendengarkan hasil boleh ditest dulu apakah hasil suara sudah pas, jangan sampai terlalu besar, malah nanti makin kurang bagus terdengar. 

Untuk test klik tanda kepala anak panah warna merah kecil, seperti ini :

Setelah nyakin suara volume video dirasa pas (cocok), tentukan folder penyimpanan hasil. Jangan nanti bingung hasil video tersimpan dimana.

Lalu klik Start Conversion....tunggu proses sedang berjalan dan hasil selesai. Cari hasil video dan dengarkan.


Itulah cara memperbesar volume video dengan menggunakan software atau aplikasi VSDC.

Posting Komentar untuk "Memperbesar Volume Video Dengan VSDC | Hasil Rekaman Suara Untuk Para Youtubers Yang Kendengaran Kurang Jelas"