Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mudah Membuat Blog Gratis Di Blogspot


Cara Membuat Blog Gratis Dan Mudah Untuk Pemula

Panduan Cara Mudah Membuat Blog Gratis Di Blogspot

Blog merupakan sosial media yang lebih awal sebelum berkembangnya sosial media lain. Dulu blog merupakan tempat untuk menulis, mencurahkan pikiran dan hati dan berbagai tulisan lainnya.

Dengan berkembangnya waktu, sekarang blog bukan hanya sebagai media untuk menulis tapi juga sebagian orang untuk mencari tambahan uang. Dan malah ada sebagaian orang, blog sudah menjadi pencarian uang utama bagi mereka.

Untuk membuat blog sebenarnya gratis, hanya template blog ada yang gratis dan berbayar. Begitu juga dengan domain, ada yang gratis dan berbayar.

Membut blog gratis bisa di blog yang dimiliki Google dan juga Wordpress. Untuk Wordpress kita bisa membuat berdomain blog dan website. Tapi orang banyak lebih mengenal blog dari Google dan memakainya sebagai blog mereka.



Langkah Membuat Blog Dengan Blogspot 

Buka situs web Blogger.com, maka akan terbuka halaman blog seperti ini :



Klik Created Your Blog, untuk pendaftaran harus menggunakan email yang sudah kita punya. Karena email merupakan alamat dimana blog akan dibuat.


Masukkan alamat email untuk membuat Blog Gratis ini.




Lalu masukkan password ketika kita saat membuat email.

Jika membuat Blog Gratis ini diterima, maka selanjunta kita akan ditampilkan untuk membuat nama tampilan. Gunanya untuk menampilkan nama pemilik blog, bisa nama samaran dan nama asli. 




Nama tampilan pada Blog ini bisa diganti sesuai dengan nama lain jika diinginkan.

Jika sudah memasukkan nama tampilan Blog, maka langkah membuat Blog Gratis sudah selesai. Tinggal kita membuat post-post tulisan pada blog.




Selamat Anda sudah bisa Membuat Blog Gratis Dengan Mudah.

Posting Komentar untuk "Cara Mudah Membuat Blog Gratis Di Blogspot "