Cara Menggunakan Freeze Panes di Excel Pada Baris dan Kolom
Sebelum menggunakan Freeze Panes di excel, adanya baiknya mengetahui dahulu apa itu Freeze Panes.
Freeze Panes adalah merupakan tool yang digunakan untuk tetap menampilkan baris dan kolom pada antar muka (worksheet) walaupun worksheet di geser vertikal maupun horizontal.
Hal ini akan mempermudah untuk melihat data yang begitu banyak tanpa harus kehilangan judul tab pada kolom, sehingga akan mudah tetap mengetahui kolom apa yang dilihat.
Untuk itulah perlunya Freeze Panes di excel, tool yang digunakan untuk membatasi antar judul kolom dengan isi kolom.
Ada tiga pilihan sebelum Freeze Panes di gunakan atau di tempatkan pada excel. Freeze pada excel ini berbeda pula dalam fungsinya.
Dalam data di gambar, sungguh sangat sulit jika melihat data yang posisinya ada dibawah dengan menscrooll (vertikal). Jika judul pada data juga ikut hilang (tidak terlihat) ketika menscroll.
Bisa lihat video di bawah ini :
Jika data yang ada di microsoft excel seperti ini pastilah sangat sulit untuk melihat data yang ada. Kemungkinan bisa saja salah membaca data yang ingin di ketahui. Karena judul ikut ke scrol ke atas.
Bagaiman jika nama item yang ada di sebelah kiri juga ikut ke scrol, ketika menggeser ke kanan/kiri (horizontal). Seperti video di bawah ini.
Pastilah akan juga menyulitkan ketika ingin melihat data pada item (nama) yang ingin dilihat.
Untuk itulah diperlukannya, Freeze Panes untuk membekukan area tertentu agar tidak ikut bergerak khususnya pada Judul atas maupun nama (item) di sebelah kiri.
Cara untuk menempatkan Freeze Panes di area yang akan di bekukan (supay tidak bergerak) :
Lihat gambar di bawah ini
Misalkan saja ingin membekukan Judul dan Item (nama) untuk tidak bergerak ketika di scrol. Di sini, area yang berwarna pink akan di bekukan agar tidak ikut bergerak ketika menscrol ke arah bawah atau ke arah kanan. Supaya judul dan item (nama) tetap terlihat.
Tempatkan kursor dan klik di area yang akan dijadikan pembatas antara yang akan dibekukan dengan yang tidak dibekukan (bergerak).
Seperti gambar di bawah ini. Lihat anak panah berwarna kuning.
Setelah menempatkan atau memilih pembatas area yang akan dibekukan. Saatnya menggunakan Panes Freeze untuk memberi perintah pembekuan dan yang tidak pada area yang telah di tentukan.
Klik Tool Freeze Panes, pilihlah Freeze Panes seperti di gambar.
Setelah itu cobalah untuk menggeser (scrol) ke bawah atau kesamping. Apakah area yang ingin dibekukan sudah tidak bergerak, sesuai yang dinginkan.
Lihat video dibawah ini :
Sementara untuk Freeze Top Panes hanya akan membekukan area Row yang ada di dibagian atas (nomor 1) saja, ini berlaku secara otomatis tanpa perlu menempatkan posisi kursor terlebih dahulu.
Lihat video di bawah ini :
Itulah fungsi Freeze Panes yang dapat digunakan pada Microsoft Excel. Sehingga akan membantu dalam melihat data yang begitu banyak pada Microsoft Excel.
Freeze Panes adalah merupakan tool yang digunakan untuk tetap menampilkan baris dan kolom pada antar muka (worksheet) walaupun worksheet di geser vertikal maupun horizontal.
Hal ini akan mempermudah untuk melihat data yang begitu banyak tanpa harus kehilangan judul tab pada kolom, sehingga akan mudah tetap mengetahui kolom apa yang dilihat.
Untuk itulah perlunya Freeze Panes di excel, tool yang digunakan untuk membatasi antar judul kolom dengan isi kolom.
Ada tiga pilihan sebelum Freeze Panes di gunakan atau di tempatkan pada excel. Freeze pada excel ini berbeda pula dalam fungsinya.
Penempatan Freeze Panes di baris dan kolom
1. Freeze Panes
Lihat contoh gambarDalam data di gambar, sungguh sangat sulit jika melihat data yang posisinya ada dibawah dengan menscrooll (vertikal). Jika judul pada data juga ikut hilang (tidak terlihat) ketika menscroll.
Bisa lihat video di bawah ini :
Jika data yang ada di microsoft excel seperti ini pastilah sangat sulit untuk melihat data yang ada. Kemungkinan bisa saja salah membaca data yang ingin di ketahui. Karena judul ikut ke scrol ke atas.
Bagaiman jika nama item yang ada di sebelah kiri juga ikut ke scrol, ketika menggeser ke kanan/kiri (horizontal). Seperti video di bawah ini.
Pastilah akan juga menyulitkan ketika ingin melihat data pada item (nama) yang ingin dilihat.
Untuk itulah diperlukannya, Freeze Panes untuk membekukan area tertentu agar tidak ikut bergerak khususnya pada Judul atas maupun nama (item) di sebelah kiri.
Cara untuk menempatkan Freeze Panes di area yang akan di bekukan (supay tidak bergerak) :
Lihat gambar di bawah ini
Misalkan saja ingin membekukan Judul dan Item (nama) untuk tidak bergerak ketika di scrol. Di sini, area yang berwarna pink akan di bekukan agar tidak ikut bergerak ketika menscrol ke arah bawah atau ke arah kanan. Supaya judul dan item (nama) tetap terlihat.
Tempatkan kursor dan klik di area yang akan dijadikan pembatas antara yang akan dibekukan dengan yang tidak dibekukan (bergerak).
Seperti gambar di bawah ini. Lihat anak panah berwarna kuning.
Setelah menempatkan atau memilih pembatas area yang akan dibekukan. Saatnya menggunakan Panes Freeze untuk memberi perintah pembekuan dan yang tidak pada area yang telah di tentukan.
Klik Tool Freeze Panes, pilihlah Freeze Panes seperti di gambar.
Setelah itu cobalah untuk menggeser (scrol) ke bawah atau kesamping. Apakah area yang ingin dibekukan sudah tidak bergerak, sesuai yang dinginkan.
Lihat video dibawah ini :
2. Freeze Top Panes
Sementara untuk Freeze Top Panes hanya akan membekukan area Row yang ada di dibagian atas (nomor 1) saja, ini berlaku secara otomatis tanpa perlu menempatkan posisi kursor terlebih dahulu.
Lihat video di bawah ini :
2. Freeze First Column
Hal yang sama juga dengan Frezee Top Panes, hanya saja Freeze First Column secara otomatis akan membekukan kolom pertama (kolom A). Ini juga berlaku secara otomatis. Jadi tidak perlu menempatkan posisi kursor.Itulah fungsi Freeze Panes yang dapat digunakan pada Microsoft Excel. Sehingga akan membantu dalam melihat data yang begitu banyak pada Microsoft Excel.
Posting Komentar untuk "Cara Menggunakan Freeze Panes di Excel Pada Baris dan Kolom"